Resep dari milis. Simpen ahhhh...
Tim Tahu Ayam
1 buah tahu sutra, hancurkan pakai pisau/garpu
3 sdm munjung ayam cincang (kalau mau ayam kampung cincang dan males
fillet sendiri & cincang sendiri, di Farmers ada loh ayam kampung
cincang.
1 buah telur
2 buah bawang putih cincang halus
1/2 batang wortel parut halus
1/2 batang daun bawang, iris halus
seujung sdt garam
Campur semua bahan jadi 1 dalam mangkok tahan panas/beling
kukus sampai matang (kalau saya biasanya saya kukus di rice cooker pas
sekalian masak nasi. jd irit gas, irit listrik. hehehehe....
Credit : Priska Natasya @MommyLG
No comments:
Post a Comment